MAJALAH HATI BERIMAN "MAJALAH BERITA WARGA KOTA SALATIGA"

29 November 2007

Walikota Salatiga Meresmikan SMK Negeri 3.


Walikota John M.Manopo,SH meresmikan pembangunan gedung SMK N 3 Kalibening dengan peletakan batu pertama yang diikuti dari DPRD, Dinas Propinsi Jateng, dan Kadiknas Salatiga.

Dra. Endang DW, MPd melaporkan, tujuan pembangunan sekolah untuk mewujudkan pemenuhan kebutuhan sarana daan prasarana pendidikan yang diperlukan bagi Unit Sekolah Baru SMKN 3 Salatiga. Sumber dana dan pelaksanaan dari Direktorat Pembinaan SMK Tahun 2007 sebesar Rp. 700 juta, dana pendamping APBD Salatiga tahun 2007 sebesar Rp. 250 juta, dan Dana Propinsi Jateng Rp.250 juta

SMKN 3 Salatiga saat ini baru memiliki 2 ruangan kelas dengan jumlah 67 siswa dengan jurusan wilding dan mekatronika. Setiap siswa baru dikenakan sumbangan untuk administrasi dan seragam Rp.600.000,- serta SPP Rp. 100.000,-Adanya pembangunan sekolah tersebut akan membuka 3 jurusan dengan jurusan holtikultural

Tidak ada komentar:

 
template : Copyright @ 2010 HUMAS SETDA KOTA SALATIGA. All rights reserved  |    by : boedy's