Sejak dulu kala kecantikan adalah modal utama kaum hawa, tak heran jika para wanita berupaya dengan berbagai cara untuk menjaga keindahan tubuh mereka. Salah satu bahan alami, yang sejak jaman dulu dipercaya penuh dalam menjaga kecantikan adalah madu. Hingga kini, madu digunakan untuk kesehatan, kecantikan hingga perawatan rambut.
Sebenarnya kita juga dapat melakukan perawatan sendiri dengan bahan alami ini tanpa harus pergi ke salon atau spa center. Berikut kami sampaikan beberapa tips untuk melakukan perawatan menggunakan madu:
1. Menyejukkan Kulit (Untuk Kulit Berjerawat Ringan)
Campurkan ½ cangkir air hangat dengan ¼ sendok teh garam. Dengan menggunkan cotton bud oleskan langsung ke bagian yang berjerawat. Beri tekanan dengan kapas selama beberapa menit, untuk melembutkan bagian tersebut. Gunakan kapas, oleskan madu pada bagian yang berjerawat. Biarkan selama 10 menit. Lalu basuh dan tepuk-tepuk perlahan hingga kering.
2. Masker Pengencangan
Campurkan satu sendok makan madu, 1 biji putih telur, satu sendok teh gliserin (tersedia di apotik dan toko kecantikan) dan campurkan hingga jadi semacam pasta. Oleskan perlahan pada wajah dan leher. Biarkan selama 10 menit, lalu basuh dengan air hangat.
3. Conditioner untuk Rambut
Campurkan ½ cangkir madu dengan ¼ cangkir minyak zaitun. Oleskan sedikit demi sedikit pada rambut disertai pijatan ringan di kepala hingga semua rambut terolesi. Tutup rambut dengan penutup rambut selama 30 menit. Lepaskan penutup rambut, lalu keramas dengan sampo dan bilas hingga bersih. Keringkan dengan cara normal.
4. Menurunkan Kadar kolesterol darah
Dengan 2 sendok makan madu dan 3 sendok teh bubuk kayu manis yang dicampur Dalam 16 ons air teh. Ramuan ini dapat mengurangi kadar Kolesterol dalam darah sampai 10 persen dalam 2 jam. Madu murni yang diminum sehari 2 kali dapat meringankan gangguan kolesterol
5. Masuk angin
Meriang, demam, atau sering disebut tidak enak badan. Segelas air hangat, dicampur dengan 3 sendok makan madu, 2 sendok makan air jahe/kencur panas, sedikit air
jeruk nipis. Diminum 3 kali sehari sebelum makan dan tidur.(ind)
Sebenarnya kita juga dapat melakukan perawatan sendiri dengan bahan alami ini tanpa harus pergi ke salon atau spa center. Berikut kami sampaikan beberapa tips untuk melakukan perawatan menggunakan madu:
1. Menyejukkan Kulit (Untuk Kulit Berjerawat Ringan)
Campurkan ½ cangkir air hangat dengan ¼ sendok teh garam. Dengan menggunkan cotton bud oleskan langsung ke bagian yang berjerawat. Beri tekanan dengan kapas selama beberapa menit, untuk melembutkan bagian tersebut. Gunakan kapas, oleskan madu pada bagian yang berjerawat. Biarkan selama 10 menit. Lalu basuh dan tepuk-tepuk perlahan hingga kering.
2. Masker Pengencangan
Campurkan satu sendok makan madu, 1 biji putih telur, satu sendok teh gliserin (tersedia di apotik dan toko kecantikan) dan campurkan hingga jadi semacam pasta. Oleskan perlahan pada wajah dan leher. Biarkan selama 10 menit, lalu basuh dengan air hangat.
3. Conditioner untuk Rambut
Campurkan ½ cangkir madu dengan ¼ cangkir minyak zaitun. Oleskan sedikit demi sedikit pada rambut disertai pijatan ringan di kepala hingga semua rambut terolesi. Tutup rambut dengan penutup rambut selama 30 menit. Lepaskan penutup rambut, lalu keramas dengan sampo dan bilas hingga bersih. Keringkan dengan cara normal.
4. Menurunkan Kadar kolesterol darah
Dengan 2 sendok makan madu dan 3 sendok teh bubuk kayu manis yang dicampur Dalam 16 ons air teh. Ramuan ini dapat mengurangi kadar Kolesterol dalam darah sampai 10 persen dalam 2 jam. Madu murni yang diminum sehari 2 kali dapat meringankan gangguan kolesterol
5. Masuk angin
Meriang, demam, atau sering disebut tidak enak badan. Segelas air hangat, dicampur dengan 3 sendok makan madu, 2 sendok makan air jahe/kencur panas, sedikit air
jeruk nipis. Diminum 3 kali sehari sebelum makan dan tidur.(ind)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar